Manusia Tanpa Negara
Keterangan Bibliografi
Penerbit | : |
Pengarang | : Benedict Anderson |
Kontributor | : Sumber Artikel: http://www.berdikarionline.com/benedict-anderson-manusia-tanpa-tanah-air/#ixzz3uq2UpxHn |
Kota terbit | : - |
Tahun terbit | : 2000 |
ISBN | : |
Subyek | : Sosialisme nasional : |
Klasifikasi | : 335.6 Ben m |
Bahasa | : Indonesia |
Edisi | : |
Halaman | : |
Pustaka Pilihan | : |
Jenis Koleksi Pustaka
E-Book Buku
Abstraksi
Benedict Anderson, yang meninggal kemarin (13/12/2015) pada usia 79 tahun di
Malang, Indonesia, sangat terkenal di dunia karena bukunya di tahun 1983
berjudul Imagined Communities, yang sangat jauh dan mendalam mempengaruhi studi
tentang nasionalisme.
Berbeda dengan para sarjana sebelumnya yang melihat secara negatif isu nasionalisme
ini, Anderson melihat nasionalisme sebagai proses imajinatif yang terpadu yang
memungkinkan kita merasakan solidaritas dengan orang-orang yang sebelum belum
dikenal.
Anderson menulis Imagined Communities: “di zaman ketika sangat umum untuk menjadi
progressif, intelektual kosmopolitan (terutama di Eropa?) bersikeras pada karakter
patologis dari nasionalisme, yang berakar pada ketakutan dan kebencian terhadap yang
lain, dan berafinitas dengan rasisme, sangat berguna untuk mengingatkan diri kita bahwa
bangsa menginspirasi cinta, juga semangat berkorban….Produk kebudayaan dari
nasionalisme—puisi, prosa, fiksi, musik, seni plastik—menunjukkan cita ini sangat jelas
dalam berbagai bentuk dan gaya berbeda.”
Inventaris
# | Inventaris | Dapat dipinjam | Status Ada |
1 | 2370/H1/2023.c1 | Ya |